Pilihan

Senin, 02 Juni 2008

TUHAN

Hari ini pertanyaan dalam benakku makin menumpuk. Mengapa susah kehidupan ini begitu berat untuk kubawa? Persiapan menuju Magis Gathering & World Youth Day di Sidney makin terasa lebih berat. Tak ada yang mampu kulakukan. Aku menyerah pada jalan panjang yang tak bisa kupahami. Aku terlalu rapuh untuk mengerti, terlalu lemah untuk menjalani, kendati masih ada keyakinan akan saat Ia menyatakan diri dalam hidupku yang menggelisahkan.
Tuhanku, Tuhanku, Jangan Engkau Meninggalkan Aku ...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar